http://ipingbook.blogspot.com/2012/04/pengenalan-html.html |
Bagi anda para pecinta computer dan technology tentu saja anda sudah familiar dan sangat mengenal yang namnanya HTML. HTML memiliki kepanjangan dari Hyper Text Markup Language. Banyak sekali kegunaan dari HTML yang memang harus dipelajari secara otodidak ataupun serius untuk mencapai hasil yang memuaskan.
Bagi para pecinta komputer dan system di dalamnya maka hampir semuanya menggunakan HTML. Sangat disayangkan jika anda tidak benar-benar menguasai setiap pola dan rumus nya.
Jika anda akan membuat halaman di web atau membuat markup maka hanya HTML yang bisa mensupport semuanya dengan baik. Ketika anda berkutat dengan berbagai macam rumus HTML maka pertama-tamanya hanya akan berbentuk huruf atau angka saja tetapi semua rumus tersebut digunakan untuk menjadi tampilan dan display yang sangat menarik.
Display dan tampilan yang anda temui di dalam setiap website atau facebook atau twitter merupakan hasil dari rumus-rumus HTML yang telah dibuat dan dimasukkan ke dalam program khusus. Tanpa adanya program dan rumus HTML tentu saja semuanya tidak akan bisa seperti sekarang.
Beberapa kegunaaan dari HTML adalah sebagai alat untuk mengintegrasi antara tulisan, gambar dan angka. Setelah itu sebagai alat pembuat form interaktif, jika anda pernah mendengar mengenai pranala maka itu juga sebagai salah satu kegunaan HTML.
Fungsi dan kegunaan lainnya adalah sebagai alat pengintregasi antara rekaman sebuah gambar hidup dengan sebuah suara aslinya. Selain itu HTML juga memungkinkan kita sang pengguna untuk menyunting berbagai macam tulisan.
No comments:
Post a Comment